Selasa, 21 Maret 2023
No Result
View All Result
www.indopos.co.id

  • Home
  • Politik
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Gaya Hidup
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Koran
  • Index
www.indopos.co.id
  • Home
  • Politik
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Gaya Hidup
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Koran
  • Index
No Result
View All Result
www.indopos.co.id
No Result
View All Result
Home Headline

Pengamat: Terduga Teroris Dokter Sunardi Korban Ekstra Judicial Killing

by wib
Kamis, 10 Maret 2022 - 22:45
in Headline
Teroris

ilustrasi terorisme (dok BNPT)

Share on FacebookShare on Twitter

INDOPOS.CO.ID – Seorang pekerja profesional Dokter Sunardi di Sukoharjo tewas di tangan Densus 88 saat penangkapan (Rabu, 9 Maret 2022) kemarin. Pihak kepolisian mengklaim bahwa itu dilakukan sesuai prosedur sebagai tindakan tegas dan terukur di lapangan.

“Ini kasus menambah panjang daftar terduga teroris yang tewas saat penangkapan, dan masuk kategori ekstra judicial killing. Dalam 10 tahun terakhir lebih dari 150 an orang tewas di tangan Densus 88 dengan kategori ekstra judicial killing,” ungkap Pengamat Terorisme Haris Abu Ulya melalui gawai, Kamis (10/3/2022).

BacaJuga

Berkas Perkara Pacar Mario Dandy Lengkap, Dilimpahkan ke Kejaksaan Besok

Mario Dandy Dapat Dijerat Pasal Teror Online Jika Benar Ancam David

Ia menuturkan, sesuai amanat undang-undang (UU), bahwasanya terduga teroris untuk ditangkap, dilumpuhkan dan membawanya ke meja hijau peradilan. Biarkan pengadilan yang memutuskan hukuman terbaik atas setiap tindak pidana seseorang.

“Kalau baru terduga tapi sudah tewas, bagaimana konsistensi terhadap criminal justice system?” tegasnya.

Ia menilai, kasus yang berulang seperti ini mengisyaratkan ada persoalan pada kredibilitas, profesionalitas dan kontrol atas aparat di lapangan.

“Saya sepakat usulan tiap anggota Densus saat operasi penindakan dilengkapi kamera melekat di setiap personelnya. Agar setiap langkah dan tindakan yang dinyatakan tegas dan terukur itu bisa dipertanggungjawabkan secara hukum dan moral,” katanya.

“Dan secara internal atau oleh tim pengawas bisa dilakukan evaluasi demi perbaikan ke depannya,” imbuhnya.

Ia menambahkan, tindakan kekerasan oleh aparat kepada para terduga berpotensi menjadi triger di kemudian hari. Akan lahirnya aksi-aksi kekerasan dengan target aparat kepolisian, karena dendam.

“Terorisme harus diberantas, tapi tidak boleh mengabaikan hak-hak dasar setiap manusia,” ujarnya.

Ia menegaskan, amanah UU terorisme (Pasal 43J ayat 1&2) harus segera dilaksanakan oleh DPR, yaitu tim pengawas harus di bentuk. Fungsinya untuk kontrol terhadap semua institusi yang terlibat dalam proyek kontra terorisme. Dengan harapan aparat pada saat Law Enforcement bisa proporsional dan On The Track sesuai norma hukum, norma agama, dan menjamin hak-hak prinsip setiap warga negara.

“Ini juga, bisa menghindari semaksimal mungkin terjadinya abusse of power dan over eksesif oleh aparat di lapangan,” terangnya.

“Soal klaim sepihak dari sumber resmi polisi bahwa pada saat penangkapan terjadi perlawanan dari terduga teroris menjadi nihil pembanding dan sulit dibuktikan kebenarannya. Kecuali yang tewas dihidupkan lagi dan diberi kesempatan memberikan kesaksian apakah benar klaim dari pihak aparat tersebut,” imbuhnya.

Bila ada saksi di luar aparat yang menyaksikan peristiwa penangkapan tersebut di TKP, lanjut dia, pun tidak mudah untuk menghadirkan. Belajar dari kasus Siyono (Klaten) dan “siyono-siyono” lainnya.

“Keluarga terduga yang tewas ketika menuntut keadilan seringkali terantuk jalan buntu,” ucapnya.

“Kami khawatir publik akan menilai seolah label “teroris” atau “terduga teroris” atau “terkait terorisme” adalah “sertifikat halal” bagi aparat untuk memperlakukan seseorang dengan tindakan apapun, dan ini jika terjadi maka sangat memprihatinkan,” imbuhnya.(nas)

Tags: Dokter SunardiKorban Ekstra Judicial Killingpengamatteroris
ShareTweetSendShareSend

Related Posts

umum
Nasional

Pengamat Minta Pemerintah Optimalkan Transportasi Umum

Jumat, 10 Maret 2023 - 23:55
pengamat
Nasional

Transaksi Siluman, Pengamat Minta Mahfud MD Jangan Jadi Menteri Komentator

Jumat, 10 Maret 2023 - 21:12
depoo
Headline

Tak Ada Perbaikan, Pengamat Desak Menteri BUMN Copot Komut dan Dirut Pertamina

Selasa, 7 Maret 2023 - 17:03
maruf
Headline

Divonis 15 Tahun, Pengamat: KM Bukan Anggota Polisi, Hakim Perlu Dalami Perannya

Selasa, 14 Februari 2023 - 21:12
tkp
Nasional

Terapkan Hukum, Pengamat: APH Perlu Logika dan Nurani yang Sehat

Kamis, 2 Februari 2023 - 20:20
Soal Kecelakaan yang Tewaskan Mahasiswa UI, Ini Kata Pengamat
Nasional

Soal Kecelakaan yang Tewaskan Mahasiswa UI, Ini Kata Pengamat

Kamis, 2 Februari 2023 - 19:48
Load More

Populer hari ini

Mobil-Golf

Pj Al Muktabar Akan Jadikan TMII Area Promosi Pariwisata Banten

Minggu, 19 Maret 2023 - 23:15
Tiga Nama Bersaing Rebut Jabatan Pj Sekda Banten, Ini Nama-namanya

Tiga Nama Bersaing Rebut Jabatan Pj Sekda Banten, Ini Nama-namanya

Kamis, 16 Maret 2023 - 09:52
Juara-1-Lomba-Menembak

Sisihkan Pj Gubernur DKI, Menkumham Kembali Juara 1 Lomba Menembak Paspampres Cup 2023

Minggu, 19 Maret 2023 - 21:44
GT-Bakauheni-Selatan

Jelang Mudik Lebaran, HK Kebut Perbaikan Jalan Tol Trans Sumatera

Minggu, 19 Maret 2023 - 19:05
SPinjam

Cara Mengisi e-Money di Shopee dengan Mudah dan Cepat!

Selasa, 10 Januari 2023 - 16:35

E-Paper

Koran Indoposco Edisi 21 Maret 2023 - Screenshot 2023 03 20 at 11.55.59 PM - www.indopos.co.id
koran indoposco

Koran Indoposco Edisi 21 Maret 2023

by gimbal
Selasa, 21 Maret 2023 - 00:08
Koran Indoposco Edisi 17 Maret 2023 - Screenshot 2023 03 17 at 12.40.59 AM - www.indopos.co.id
koran indoposco

Koran Indoposco Edisi 17 Maret 2023

by gimbal
Jumat, 17 Maret 2023 - 00:52
Koran Indoposco Edisi 13 Maret 2023 - Screenshot 2023 03 13 at 12.06.14 AM - www.indopos.co.id
koran indoposco

Koran Indoposco Edisi 13 Maret 2023

by gimbal
Senin, 13 Maret 2023 - 00:18
www.indopos.co.id | indoposco.id

Copyright © 2023.

www.indopos.co.id | indoposco.id

  • Redaksi
  • Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Wartawan

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
  • Nasional
  • Megapolitan
  • Nusantara
  • Internasional
  • Gaya Hidup
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Koran
  • Index

Copyright © 2023.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist