Renggut 9 Nyawa, Berikut Identitas Korban Tewas Odong-Odong Maut di Kabupaten Serang

odong-odong

Para korban dievakuasi ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Drajat Prawiranegara Serang. Foto: Laurens Dami/INDOPOS.CO.ID

INDOPOS.CO.ID – Di ruang jenazah Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Drajat Prawiranegara, Kabupaten Serang, terdapat 9 korban tewas kecelakaan odong-odong akibat tertabrak kereta api jurusan Rangkasbitung-Merak yang terjadi di lintasan kereta api Kampung Silebu Toples, Desa Silebu, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang.

Adapun identitas 9 korban tewas odong-odong maut tersebut adalah sebagai berikut :

1. Nama : Saptiyah
Umur : 51 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW 10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

2. Nama : Sawiyah
Umur : 71 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW 10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

3. Nama : Saptanis
Umur : 42 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW 10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

4. Nama : Kadilah
Umur : 38 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW 10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

5. Nama : Sunenah
Umur : 55 tahun
Alamat : Link. Cibetik Rt/ Rw 10/ 03 Kel. Pengampelan Kec. Walantaka Kota Serang

6. Nama : Yanti
Umur : 22 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW 10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

 

7. Nama : Azzizatul Atiah
Umur : 2 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

8. Nama : Ismawati
Umur : 8 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW 10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

9. Nama : Amanda
Umur : 2 tahun
Alamat : Link. Cibetik RT/RW 10/03 Kelurahan Pengampelan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang

Kepala Bidang Pelayan RSUD Drajat Prawiranegara, Dr. Efrizal menyatakan, saat ini korban meninggal dunia masih berada di ruang jenazah untuk dilakukan identifikasi oleh pihak rumah sakit. (yas)

Exit mobile version